Banda Neira: Setidaknya Datanglah ke Sini Sekali Seumur Hidup

0
Aroma rempah telah mengundang penjelajahan dunia, membangun hubungan dagang antarbangsa, bahkan memicu lahirnya kolonialisme. Dunia dan peradaban berubah karena rempah. Rempah memang mengharumkan nama...

Pasola: Kuda Sumba, Lembing, dan Kisah Cinta

0
Kuda Sumba yang berbadan kecil namun kokoh berotot terdengar meringkik bersahutan dengan ratusan kawanannya di padang rumput yang luas. Semilir rumput kering bercampur wangi...

Wae Rebo: Rumah Kerucut Flores yang Tersisa

0
Bagai kampung di atas awan, Waerebo adalah representasi keindahan desa tradisional paling memukau di Flores. Butuh tekad kuat pelancong menyambanginya dengan treking hingga 3...

Koffie Fabriek Aroma Bandoeng: Toko Kopi Legendaris Nusantara

0
Apakah anda percaya bahwa pemilik kedai kopi dunia Starbucks, yaitu Howard Schultz pernah datang jauh-jauh ke Bandung dari Seattle, Amerika, hanya untuk menuntaskan rasa...

Inerie: Menggapai Pucuk Tertinggi Pulau Flores

0
Dini hari sebelum Matahari meninggi, sebelum senyum ramah penduduk Bajawa di Kabupaten Ngada merekah, sebuah bukit telah memperlihatkan sinaran mentari tercantik yang pernah ada....

Bromo: Menembus Lautan Pasir Menakjubkan

0
Langit tak bertirai, birunya nampak seperti cat masih basah, tak ada awan menggurat. Sementara di kejauhan, kepulan asap terus menggelora dari kawah Gunung Bromo...

Hutan Rimba Orang Sunda: Terkoyaknya Pola Pikir Benteng Pelindung Alam

0
Waktu pun berjalan begitu cepatnya ketika Jalan Raya Pos Anyer Panarukan berhasil dibina mengorbankan lebatnya hutan demi menyokong hegemoni ekonomi penguasa yang semakin menguat...

Kampung Al-Munawar: Menuai Refleksi Sejarah Pedagang Arab di Palembang

0
Satu kali saja berlayar mengarungi Sungai Musi, segudang refleksi sudah bisa Anda tuai dari sini. Rumah-rumah rakit yang dibangun di bantaran sungai menceritakan kepada...

Keindahan dalam Kesunyian Raja Ampat

0
Pulau Koh berpose di tengah kolam terumbu karang dengan air jernih bak serpihan kristal. Riak air yang berdecak mengajak awak speedboat untuk merapat di...

Suku Bajo: Kisah Manusia Perahu di Sulawesi

0
Suku Bajo lahir dan hidup di laut, mereka memiliki ketangguhan untuk mengarungi lautan sebagai bagian dari sejarah dan jati dirinya. Meski saat ini banyak...
error: Content is protected !!